Senin, 10 Desember 2012

ini keluargaku... keluargamu?

 "ada satu hubungan yang sulit dan belum dapat dihindari.  hubungan yang membosankan tapi tidak dapat dihindari.  suatu hubungan yang selama-lamanya ada dalam hidupmu. yaitu KELUARGA" -Reply 1997-

*tiupin debu di blog*
ah oke kalian semua udah pada baca ya. sori nih ya... nyambi bersih-bersih blog. udah gak kesentuh berapa lama nih. errr.. semingguan lebih kali.